Sosialisasi Pembangunan Karakter Bagi Petugas Obyek dan Daya Tarik  Wisata di Kabupaten Klungkung

Sosialisasi Pembangunan Karakter Bagi Petugas Obyek dan Daya Tarik  Wisata di Kabupaten Klungkung

Kegiatan bertempat di Halaman Pemedal Agung Kertagosa pada tanggal 24  Oktober  2019, Pukul 17.00 – 22.00 WITA yang dihadiri oleh petugas ODTW Semarapura City Tour dan Petugas ODTW Goa Lawah. Adapun narasumbernya yaitu Asosiasi Trevel Agent Indonesia Propinsi Bali, Kepala Bidang Pengendalian Usaha Pariwisata Dinas Pariwisata Kabupaten Klungkung. Adapun pembina dari kegiatan ini yaitu Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Klungkung.

Tinggalkan komentar